JIPE (Jurnal Ilmiah Pendidikan Ekonomi) ini
sedang dirintis oleh Program Studi
Pendidikan Ekonomi STKIP PGRI Nganjuk. Jurnal ini merupakan Jurnal ilmiah yang
memuat kajian ilmiah dan hasil penelitian di bidang pendidikan, pembelajaran
ekonomi, pengembangan kurikulum pendidikan ekonomi, teknologi pembelajatan
ekonomi, ilmu ekonomi, kewirausahaan, bisnis dan koperasi. Jurnal ini
diharapkan dapat menjadi wadah bagi karya-karya mahasiswa dari hasil skripsi,
KKN ataupun hasil Program Kreatifitas Mahasiswa (PKM). Selain untuk mahasiswa,
jurnal ini juga diperuntukkan untuk guru, dosen, akademisi dan pengamat Pendidikan.
Menjadi Universitas yang unggul dan mandiri di bidang ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni, berjiwa entrepreneur, memiliki daya saing Regional, Nasional, dan Internasional pada
tahun 2043